Lem yang Kuat untuk Bambu Crossbond: dari Vas sampai Meja Bamboo Stick

0
4765
vas bambu

meja bambu stick 1

Bamboo stick atau tongkat bambu, baik cabang maupun batang utamanya, bisa diolah menjadi beragam kerajinan dan furniture menarik. Dua di antaranya ialah meja dan vas bunga. Namun dalam pembuatan bahan ini, diperlukan lem yang kuat untuk bambu Crossbond. Mengapa Crossbond? Yuk, simak penjelasannya di bawah ini.

promo produk finishing natural oil dan sanding sealer

Tongkat Bambu yang Multiguna

Bambu bisa diolah dengan beragam cara. Salah satu cara paling alami mengolah bahan ini ialah membiarkannya dalam bentuk aslinya yang silinder. Dari bentuknya ini, sebenarnya banyak produk yang bisa kita dapatkan. Apalagi untuk berbagai jenis produk yang menawarkan keindahan bambu yang khas. Misalnya adalah vas bunga dan meja di bawah ini. Sangat cantik bukan? Produk ini menawarkan kecantikan bambu dalam wujud paling alaminya. Bambu seolah-olah hanya dipotong dan disajikan untuk guna yang lebih besar. Dan menariknya, keindahan seperti ini memang sangat memikat.

perawatan kayu alami natural oil

Baca Juga : panduan membuat kerajinan stik es krim

vas bambu

Desain vas bunga dan meja di atas, memang masih jarang diaplikasikan di Indonesia. Namun begitu, justru dari sinilah profit bisa didapatkan. Toh, cara pembuatannya pun tidak begitu susah.

promo produk biovarnish wood filler

Baca Juga : inilah lem yang cocok untuk stik es krim

Membutuhkan Lem yang Kuat untuk Bambu Crossbond

Secara umum, proses pembuatan vas hingga meja di atas bisa dilakukan dengan penyambung seperti tali/kawat yang mengelilingi bambu-bambu. Namun untuk membuatnya stabil, aplikasi lem sangat dibutuhkan. Apalagi untuk vas bunga yang jelas sulit dibuat bila harus digunakan bahan-bahan yang terlalu besar.

Dengan lem, berbagai bamboo stick atau tongkat bambu di atas akan bisa disatukan dengan baik. Meski tentu saja, dalam hal ini lem yang dibutuhkan harus benar-benar kuat. Lem tidak boleh dipilih secara asal apalagi dalam hal daya rekatnya. Penggunaan Crossbond dengan inner cross linkernya sangat kami sarankan untuk kebutuhan ini. Inner cross linker lem ini akan menyebabkan terjadinya perekatan saling silang berkualitas yang tak dijumpai pada adhesive lainnya di pasaran.

Baca Juga : cara membuat vas bunga dari bambu sederhana

lem yang kuat untuk bambu crossbond

Yang menarik dari Crossbond selain daya rekatnya adalah sifatnya yang memang cocok diterapkan untuk bambu. Sehingga lem yang kuat untuk bambu ini akan benar-benar bisa membuat produk menjadi lebih kokoh dan menarik dalam jangka waktu yang lama.

Yuk, berkreasi dengan bamboo stick menggunakan Crossbond!

promo produk white agent wa-250
perawatan kayu alami natural oil

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here